DPRD Lampung Gelar Rapat Paripurna Bahas Perubahan Propemperda, Usulkan Dua Raperda Baru

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Lampung menggelar rapat paripurna dengan agenda Perubahan Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) Tahun 2025, Senin (30/6). Dalam rapat tersebut, DPRD mengusulkan dua Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) sebagai prakarsa legislatif. Dua Raperda tersebut yaitu: 1. Raperda tentang Pemberian Insentif dan Penanaman Modal.2. Raperda tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) […]

Ketua DPRD Provinsi Lampung, Bapak Ahmad Giri Akbar, SE., MBA. bersama Gubernur Lampung Bapak Rahmat Mirzani Djausal memonitoring pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Kabupaten Pesawaran

Ketua DPRD Provinsi Lampung, Bapak Ahmad Giri Akbar, SE., MBA. bersama Gubernur Lampung Bapak Rahmat Mirzani Djausal memonitoring pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Kabupaten Pesawaran pada Hari Sabtu 24 Mei 2025. Kegiatan tersebut dilakukan sebagai langkah deteksi dini untuk menjaga stabilitas politik di Provinsi Lampung serta komitmen pelaksanaan PSU yang aman, damai dan harmonis. […]

Rapat Paripurna Istimewa DPRD Provinsi Lampung.

Ketua DPRD Provinsi Lampung, Bapak Ahmad Giri Akbar, SE., MBA. memimpin jalannya Rapat Paripurna Istimewa DRPD Provinsi Lampung dalam rangka Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) BPK Perwakilan Provinsi Lampung atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Provinsi Lampung Tahun Anggaran 2024. Bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Lampung. Jum’at, 23/5/2025.

Ketua DPRD Provinsi Lampung, Bapak Ahmad Giri Akbar, SE., MBA. bersama Gubernur Lampung Bapak Rahmat Mirzani Djausal memonitoring pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Kabupaten Pesawaran

Ketua DPRD Provinsi Lampung, Bapak Ahmad Giri Akbar, SE., MBA. bersama Gubernur Lampung Bapak Rahmat Mirzani Djausal memonitoring pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Kabupaten Pesawaran pada Hari Sabtu 24 Mei 2025. Kegiatan tersebut dilakukan sebagai langkah deteksi dini untuk menjaga stabilitas politik di Provinsi Lampung serta komitmen pelaksanaan PSU yang aman, damai dan harmonis. […]

Ketua DPRD Provinsi Lampung Bapak Ahmad Giri Akbar, SE., M.B.A., Menghadiri Acara Sarasehan Kebangsaan Perubahan Geopolitik Dunia Dalam Peluang Menuju Indonesia Raya

Ketua DPRD Provinsi Lampung Bapak Ahmad Giri Akbar, SE., M.B.A., Menghadiri Acara Sarasehan Kebangsaan Perubahan Geopolitik Dunia Dalam Peluang Menuju Indonesia Raya, yang dilaksanakan oleh Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) RI dengan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI dengan Tema ‘Memperkokoh Ideologi Pancasila Geopolitik Menghadapi Tantangan Global Menuju Indonesia Raya’.Bertempat di Gedung Nusantara IV, MPR RI. […]